Koramil 0824/03 Kalisat Kerja Bakti Bersama Warga Edukasi Hidup Bersih Kepada Masyarakat

    Koramil 0824/03 Kalisat Kerja Bakti Bersama Warga Edukasi Hidup Bersih Kepada Masyarakat

    JEMBER -  Koramil 0824/03 Kalisat bersama Muspika dan warga melaksanakan kerja bakti pembersihan sampah di sepanjang jalan protokol Desa Sumberjeruk Kecamatan Kalisat Kabupaten Jember, dari sampah rumah tangga yang dibuang oleh warga masyarakat.

    Sasaran kerja bakti adalah pembersihan sampah yang berada ditepi jalan hungga menutup salurah pembuangan air terebut dengan melibatkan Camat Kalisat Umar Farouk bersama perangkat Kecamatan, Kapolsek AKP Istono Bersama anggota dan Danramil 0824/03 Kalisat bersama anggotanya, Sekdes Sumber Jeruk, relawan Destana  serta masyarakat.

    Danramil 0824/03 Klaisat Kapten Inf Bambang Hari M saat kami wawancarai pada Minggu 07/05/2023 menyatakan bahwa kegiatan yang dilaksanakan tersebut pada Jum’at bersih kemarin dalam rangka mengedukasi masyarakat untuk membiasakan hidup bersih.

    Perlu diketahui bersama bahwa tumpukan sampah rumah tangga tersebut sangat berpotensi menjadi sarang penyakit, sehingga warga diharapkan membuang sampah pada tempat yang telah disediakan dan meningkatkan kebiasaan hidup bersih.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya mendukung kegiatan yang dilaksanakan tersebut dalam mengedukasi masyarakat untuk membiasakan hidup bersih.

    Kita mengapresiasi langkah kompak Muspika dalam menyikapi hal tersebut, dengan aksi nyata bersama tersebut hendaknya menjadi perhatian masyarakat untuk sadar kebersihan, untuk kesehatan masyarakat itu sendiri, jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jemebr
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0824/03 Kalisat Bersama Anggota...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Eksis Pantau...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacara Pembukaan Kemah Bakti dan Sosialisasi Krida Saka Dirgantara
    Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Pendampingan Pertanian, babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Kawal Perawatan Tanaman Padi Petani
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Bersama PPL Hadiri Sosialisasi Pemetaan Lahan Pertanian, Perkuat Ketahanan Pangan
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Pendampingan Pertanian Panen Padi, Motivasi Petani Percepatan Olah Lahan dan Tanam
    Jamin Ketersediaan Pupuk, Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Datangi Kios Pupuk dan Obat Pertanian, Lakukan Pendataan
    Koramil 0824/03 Kalisat Kerja Bakti Bersama Warga Edukasi Hidup Bersih Kepada Masyarakat
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Kawal Pendistribusian Pupuk Pertanian Bersubsidi Desa Gambiran
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Kawal Pendistribusian Pupuk Pertanian Bersubsidi Desa Gambiran
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Pendampingan Pertanian Bantu Panen Padi
    Pendampingan Pertanian Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat, Dukung Percepatan Pengolahan Lahan
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Pendampingan Pertanian Panen Padi, Motivasi Petani Percepatan Olah Lahan dan Tanam
    Normalisasi Sungai Irigasi Pertanian Desa Ajung Berlanjut, Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Lakukan Pemantauan
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Bersama PPL Hadiri Sosialisasi Pemetaan Lahan Pertanian, Perkuat Ketahanan Pangan
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Buka Puasa Bersama dan Santuni Anak Yatim Sinergi Dengan Pemerintahan Desa
    Koramil 0824/03 Kalisat Kerja Bakti Bersama Warga Edukasi Hidup Bersih Kepada Masyarakat
    Babinsa Koramil 0824/03 Kalisat Ikut Monev Fisik Bangunan, Kawal Pembangunan Desa Untuk Kejahteraan Masyarakat
    Safari Sholat Jum'at, Dandim 0824/Jember Kumandangkan Adzan di Masjid Al Barokah Kalisat

    Ikuti Kami